Skip to content
Sub Banner - Pioner Industri New

Welcome

Selamat Datang PT. PIONIRBETON INDUSTRI

foto-Beton-Semen-Tiga-Roda-7

Batching Plant

PT PIONIRBETON INDUSTRI saat ini mengoperasikan 37 unit Batching Plant dengan kapasitas produksi 60-180 m3/jam tersebar di Jabodetabek, Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur dan Bali. Dalam rangka memenuhi kebutuhan customer, Pionirbeton akan terus membangun sejumlah plant baru di lokasi yang dianggap strategis dan menguntungkan.

Didukung operasi lebih dari 600 unit truck mixer kapasitas 6-10 m3 yang tersebar di seluruh Batching Plant, PT. PIONIRBETON INDUSTRI memberikan jaminan pengiriman sesuai permintaan customer.

Seluruh Batching Plant PT. PIONIRBETON INDUSTRI menggunakan Integrated Computerized System dan juga dilengkapi dengan laboratorium standar dan maintenance workshop. PT. PIONIRBETON INDUSTRI senantiasa melakukan penelitian dan pengembangan product serta pelatihan pengembangan SDM menyesuaikan kebutuhan dan perkembangan pasar.

37 Unit

Batching Plant

600 Unit 

Truck Mixer

batching-plant-1

Truck Mixer Kapasitas 7-10 M3

batching-plant-2

Batch Computerized System

batching-plant-3

GPS Tracking System

batching-plant-4

Segel Tuas PTO Truk Mixer

Material Support

Dukungan supply material yang terjamin dari holding company dan group.

produk-semen-600x400

Semen

PT Pionirbeton Industri sebagai bagian dari PT Indocement Tunggal Prakarsa, Tbk. maka secara mutlak memiliki dukungan supply semen yang menjamin kelangsungan pengadaan dan supply. Menggunakan satu produk semen terbaik merk “Tiga Roda” diseluruh plant termasuk penggunaan semen Type II dan V untuk beton spesifikasi khusus.

produk-pasir

Coarse Aggregates

Selain dukungan semen, PT. Pionirbeton Industri didukung oleh 2 Company Group quarry aggregates yang terletak di Rumpin – Bogor dan Purwakarta dalam rangka memenuhi kebutuhan material coarse aggregate dan M-Sand untuk batching plant di wilayah Jabodetabek dan Jawa Barat. Kedua Group quarry tersebut masing-masing memiliki kapasitas produksi sebesar 2,5 juta ton andesit per tahun, dengan cadangan persediaan masing-masing sebesar 30 juta

produk-agregat

Fine Aggregates & Additive

PT Pionirbeton Industri secara selektif menentukan kualitas fine aggregate natural sand (pasir) sesuai standar penerimaan material. Kerjasama pengadaan dengan vendor dilakukan dengan mempertimbangkan jaminan supply dan persyaratan teknis. Selain untuk mendukung performe dan karakteristik beton, vendor additive juga disertakan dalam program Riset and Development Product (R&DP).

Profil

Salah satu produsen readymix besar yang senantiasa mengedepankan komitmen mutu dan komitmen pelayanan terbaik bagi konsumen. secara simultan melakukan improvement terhadap sistem dan infrastruktur. Dengan peralatan dan sistem mutahir terintegrasi, pionirbeton tumbuh sebagai readymix terpercaya, berkemampuan tinggi dan memenuhi standar internasional.

Untuk pemesanan Beton Readymix bisa langsung menghubungi sales kami
Alamat
PT Pionir beton Plant Pulogadung

Cakung, Kawasan Industri Jl. Rawa Sumur Timur No.10 Blok BB No 9, RT.5/RW.9, Pulo Gadung, East Jakarta City, Jakarta 13930

PT Pionir beton Kuningan

Jl. Prof. DR. Satrio No.23A 4, RT.4/RW.4, Kuningan, Karet Semanggi, Kecamatan Setiabudi, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12930

PT Pionir beton Plant Jatiasih

Jl. Cikunir Raya No.23, RT.001/RW.013, Jatiasih, Kec. Jatiasih, Kota Bks, Jawa Barat 17422

Pionir beton Plant Kasablanka

Jl. Pal Batu 3A No.110, RT.14/RW.11, Menteng Dalam, Kec. Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12870

Pionir beton Plant Citereup

Bantar Jati, Kec. Klapanunggal, Kabupaten Bogor, Jawa Barat 16710

Pionir beton Plant Sumarecon Bogor

Cibanon, Kec. Sukaraja, Kabupaten Bogor, Jawa Barat

Pionir beton Plant Lido

Watesjaya, Kec. Cigombong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat

Pionir beton Plant Kamal

Jl. Kamal Raya No.89 6, RT.6/RW.2, Tegal Alur, Kec. Kalideres, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11820

Pionir beton Plant Serpong

Ciater, Kec. Serpong, Kota Tangerang Selatan, Banten 15310

Pionir beton Plant Karawaci

Jl. Diklat Pemda No.184, Bojong Nangka, Kec. Klp. Dua, Kabupaten Tangerang, Banten 15810

Pionir beton Plant Cikarang

Jl. Raya Cibarusah, Mekarmukti, Kec. Cikarang Utara, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat 17530

Pionir beton Plant Karawang

Jl. Kawasan Inti Sejahtera, Parungmulya, Kec. Ciampel, Karawang, Jawa Barat

Waspada Terhadap Penipuan!

Hati-hati dengan penipuan yang mengatasnamakan PT Pionirbeton!
Untuk memastikan pembayaran Anda aman, lakukan transaksi hanya melalui Sales Resmi PT Pionirbeton. Kami akan mengarahkan Anda ke Rekening BCA Virtual Account atas nama PT Pionirbeton yang sah.

Hubungi kami sekarang untuk informasi lebih lanjut dan pastikan Anda bertransaksi dengan aman!

©2024 PT. PIONIRBETON INDUSTRI. All Rights Reserved. Published by www.asain.co.id